Tips Jitu Merawat Laptop/Notebook Dengan Baik

Tips Jitu Merawat Laptop/Notebook Dengan Baik 


Merawat Laptop atau Notebook sebenarnya tidak sulit, seperti tips yang aka dibagikan dibawah ini. Sebelum rusak jaga laptop dengan baik, karena jika ada komponen rusak seperti baterai, layar, apalagi motherboard, biaya yang harus kamu keluarkan cukup mahal.

1. Taruh Laptop/ Notebok ditempat kering jangan tempat lembab dan dekat tempat menampung air

Salah satu aturan umum penggunaan laptop yang perlu kamu perhatikan baik-baik. Kebiasaan menaruh makanan dan minuman di meja bersama dengan laptop bukan hal yang baik dilakukan, apalagi saat laptop menyala kalau gelas kamu tak sengaja jatuh dan kena laptop/ notebook bisa langsung death.

Kalau pun terlanjur laptop,notebook terkena air, jangan dinyalakan atau langsung matikan paksa. Bawa laptop/ notebook ke tempat servis minta dibongkar agar cepat kering bagian dalamnya.

2. Jangan Terlalu sering memakai laptop/notebook diatas kasur/ busa

Menyalakan dan memakai laptop/ notebook lebih dari satu jam usahakan jangan diatas kasur/ busa, karena akan membikin laptop/notebook cepat panas. Bukan hanya resiko cepat panas(overheat) serat atau partikel kecil dari kasur/ busa akan mudah masuk kedalam lobang pembuangan angin panas yang ada disamping laptop/ notebok. semakin banyak serat atau partikel yang masuk kedlam laptop/notebook dalam jangka panjang akan menutupi lobang angin sehingga laptop akan jadi cepat panas(overhet).

3. Jangan Sembarangan memakai charger/cas

Salah satu penyebab baterai laptop cepat rusak adalah menggunakan charger yang tidak asli, usahakan pakai selalu charger ori bawaan laptop/ notebook.

4. Jangan Sembarang menaruh benda diatas laptop/ notebook

Mungkin karena terburu setelah mengcopy data di flasdisk saat melepas dari slot USB, flasdisk ditaruh diatas keyboard atau disebelah touchpad(mouse). Setelah selesai memakai laptop/ notebok langsung ditutup lupa kalau masih ada flasdisknya dipastikan  layar lcd akan pecah/ retak.

5. Biasakan Menshutdown/ mematikan laptop dengan benar

Kebiasaan terburu-buru langsung menutup laptop saat masih menyala beresiko merusak chip motherboard

6. Biasakan membawa laptop/ notebook dengan safety

Pakailah Tas ori bawaan dari laptop/ notebook tersebut. Atau pakai Tas yang bahanya tebal dan empuk.

Related product you might see:

Share this product :

Review This Product

Hot Articles

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template | Redesigned : Tukang Toko Online
Copyright © 2011. Kios Laptop Malang - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger